Berikut Cara Mengurus STNK Yang Hilang dan Biaya Yang Diperlukan
Trans7News, Jakarta – STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) wajib dimiliki semua pemilik kendaraan bermotor sebagai bukti kelegalan kendaraan. Jika STNK hilang, maka wajib membuat yang baru, menerbitkan dokumen pengganti dengan biaya membuat STNK baru. Layanan bisa didapat di Samsat wilayah masing-masing sesuai lokasi dimana kendaraan itu terdaftar. STNK diatur kepemilikannya pada Peraturan Kepolisian Negara Indonesia 7/2021 […]